SELAMAT DATANG DI BEM PPKN

Friendship is not a lesson you can learn in the school. But you have not learned anything if you haven't learned the meaning of friendship. (Shufi Salsabila)

Monday, August 30, 2021

Bagaimana Jika Aku Mencintaimu

 Bagaimana Jika Aku MencintaimuKarya : Rosnafisah SetyaniJika aku menyatakan perasaanku padamuApakah kau akan membenciku?Apakah perasaan itu akan terbalaskan olehmu?Apakah perasaan itu salah, jika aku nyatakan padamu?Begitu banyak pertanyaan yang terabaikanSeperti layaknya lukaJika perasaan ini tidak aku nyatakanLuka ini akan infeksi dan menghadirkan lukaKamu adalah ketidakmungkinan yang aku paksakanBegitu jauh tak dapat...
»»  Baca Selengkapnya...

Pulang

 PulangBy : AHingga saat ini yang kulihat dan genggam hanya potret usang berdebu           Mengisahkan banyak memori yang merenggut kesadaranku di balik selimut usang tak bertuan Kesendirian seperti kalimat mimpi buruk tanpa akhir hanya ada dersik yang menyentuh diri hingga ke relung sukmaKatamu potret hal yang mampu meredakan jiwa menggebu ingin bertemu namun pada kenyataannya potretmu hanya membawa...
»»  Baca Selengkapnya...

Presiden Berbicara Angin

 Presiden Berbicara Anginoleh Aldo Pratama PutraKetika membaca judul tulisan ini, apa yang anda pikirkan? Apakah anda berpikir bahwa Presiden membicarakan bencana angin kencang? Atau apakah anda berpikir bahwa Presiden membicarakan arah angin? Tentu akan ada banyak pemikiran dan pemahaman yang ada dibenak pembaca ketika melihat judul dari tulisan ini. Namun yang dimaksud oleh penulis mengenai “Presiden Berbicara Angin” adalah...
»»  Baca Selengkapnya...

“MASA DEPAN KONSTITUSI: EMAS DENGAN INTEGRITAS ATAU LEMAH KARENA KEPENTINGAN”

"MASA DEPAN KONSTITUSI: EMAS DENGAN INTEGRITAS ATAU LEMAH KARENA KEPENTINGAN”Oleh : Tias Cahyani LestariIndonesia sebagai negara hukum dan berdaulat memiliki sejarah panjang tentang konstitusi. Indonesia memiliki konstitusi sebagai dasar negara yang dijadikan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara. Hukum berfungsi menjadi salah satu instrumen yang krusial dalam suatu negara dengan menjamin tegaknya keadilan, ketertiban, dan...
»»  Baca Selengkapnya...

Catatan Harapan

 Catatan HarapanOleh Peni PinandhitaUntuk kalian, penakluk cakrawala di masa mendatang.bangkitlah, ketika mentari menyapa.langkahkan kaki menuju tempat merangkai asa.dan bersiaplah untuk hari penuh warnaku tahu, ada saat dimana kamu merasa lelah.namun percayalah, tak pantasnya kamu menyerah.belajar bukan sebuah tuntutan.belajar adalah sebuah perjalanan.perjalanan yang melelahkan namun menjanjikan keindahan.membaca, mudah...
»»  Baca Selengkapnya...

Salah Tanggap Kritik Mural

 Salah Tanggap Kritik Muraloleh Aldo Pratama PutraPandemi Covid-19 memberikan dampak yang besar pada masyarakat. Kondisi yang memburuk yang ditandai dengan mulai naiknya kasus positif dengan skala yang tinggi dan pasien yang meninggal dunia karena Covid-19 yang signifikan membuat pemerintah harus menetapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Durasi PPKM yang cukup lama dan tidak merata serta tidak mencukupinya...
»»  Baca Selengkapnya...

Anindita

 AninditaKarya : Rosnafisah SetyaniKetika aksa menatap wajahmuBegitu indah afsun yang kau tampakkanBagaikan nirmala dengan aninditaKetika lembayung sudah tampakRasa kagum tampak dalam kalbuMenunggu datangnya indurasmiYang sama indahnya seperti dirimuMengapa kau begitu sempurnaEntah aksa atau rasa yang salahTapi aku yakin, kau lah yang indahAku begitu dewanaKarena sukma telah tertusukTertusuk akan afsun dari dirimuHanya satu...
»»  Baca Selengkapnya...

Amaraloka

 AmaralokaKarya : Rosnafisah SetyaniKetika anak dara bertemu dengan dayatiTumbuhlah dama yang terpekat dewanaMenerbak afsun bagaikan abhatiHingga sukma tertekan kampanaMembancang rindu dalam dadaMenumpahkannya dalam bait puisiMeninggalkan kenangan dalam nodaYang terpaut setiap adorasiSyair indah tercipta tanpa rencanaMengisi kalbu dengan rajaswalaKetika aksa memandang kesempurnaanTimbul rasa janardana yang tertekanAmaraloka...
»»  Baca Selengkapnya...